8/20/2011

Cara Memasang Gambar di Pojok Kiri Blog

Ini salah satu aksesories untuk mempercantik blog anda, yaitu menempatkan gambar di pojok kiri bawah pada blog.

Untuk membuat gambar di pojok kiri mari kita ikuti langkah-langkahnya
1.  Silahkan login ke blogger
2.  Klik rancangan - html.
3.  Centang "Expand Template Widget"
4.   Cari kode ]]></b:skin>
5.  Copy dan paste tepat diatas nya scrip di bawah ini

#trik_pojok {
position:fixed;_position:absolute;bottom:0px; left:0px;
clip:inherit;
_top:expression(document.documentElement.scrollTop+
document.documentElement.clientHeight-this.clientHeight); _left:expression(document.documentElement.scrollLeft+ document.documentElement.clientWidth - offsetWidth); }


6.  Kemudian cari lagi kode </body>. Copy dan paste kode ini tepat diatasnya
<div id="trik_pojok"> <a href="http://www.gratis-berbagi-ilmu.blogspot.com"> <img src="http://t1.gstatic.com/images?q=tbn:ANd9GcRZQjPjUZt4tMkr" border="0" /></a> </div>
7.  Ganti tulisan berwarna biru dengan alamat blog anda. Warna hijau dengan alamat link gambar
8.  Save.
Selamat mencoba dan semoga berhasil
 

Tidak ada komentar:

Posting Komentar